Jepang Akan Ciptakan Super Komputer Tercepat di Dunia!

DAFTAR ISI

Berita dengan judul Jepang Akan Membangun Superkomputer Tercepat di Dunia dirangkum dari sumber berita website. Silahkan disimak

Ambisi Jepang Pecahkan Rekor

Ambisi Jepang untuk memecahkan rekor sebagai yang terbaik di dunia memang belum pernah main-main.
Sesudah sebelumnya mempunyai shinkansen dan akan membuat kereta yang dapat melaju dengan kecepatan 603km/jam, sekarang mereka mengumumkan rencananya untuk membuat superkomputer tercepat di dunia demi mengklaim sebagai negara yang terdepan di bidang teknologi.

Super Komputer Tercepat

Super komputer tercepat di dunia sekarang ini  sekarang ini dipegang oleh Tiongkok dengan Sunway Taihulight-nya yang mempunyai kecepatan maksimal teoretis 125 petaflops .

Sementara itu pemerintah Jepang akan membuat superkomputer dengan kecepatan 130 petaflops. Satoshi Sekiguchi, kepala di Japan ‎National Institute of Advanced Industrial Science and Technology mengungkapkan, “Sejauh yang kami tahu belum ada super komputer yang secepat ini.

Investasi Jepang di Super Komputer

Jepang menghabiskan 175 juta dollar Amerika Serikat untuk proyek ini,  yang rencananya bakal selesai sebelum akhir tahun 2017.

Diharapkan dengan selesainya proyek ini Jepang akan memimpin pasar untuk super komputer yang akan menjadi teknologi andalan di masa yang akan datang.

Kira-kira Jepang akan berhasil tidak ya?  Kita tunggu hasilnya

Itulah informasi terkait super komputer jepang. Jika ingin lebih tahu silahkan kunjungi website lainnya dengan searching di search engine dengan judul “Jepang Akan Membangun Superkomputer Tercepat di Dunia! ” untuk membaca berita lainnya
Baca Juga:  5 Poin Penting Quality Control dalam Pengembangan Aplikasi Seluler

Ebook Gratis!!

Subscribe untuk dapatkan e-book GRATIS dan informasi teknologi terbaru dan diskon menarik langsung di Email-mu

Programmer Indonesia
Programmer Indonesia
Admin yang mengelola konten khusus berita. Kalau ada yang ingin diinfokan langsung chat aja ya :D
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
WhatsApp chat